- Pertama yang akan kita lakukan adalah membuka Notepad++ dan menuliskan coding seperti gambar dibawah ini
- Kedua kita buat folder baru di C dengan nama folder test. Lalu file Notepad++ kita simpan di folder test dengan format youtube.java seperti gambar di bawah ini
- Ketiga kita buka Command Prompt atau cmd lalu kita ketikan "cd \" (tanpa tanda petik) seperti gambar di bawah ini
- Kemudian enter , lalu ketikkan lagi "dir" (tanpa tanda petik) lalu tekan enter seperti gambar dibawah ini
- Setelah muncul seperti gambar diatas ada tulisan test , maka kita ketikkan lagi "cd test" (tanpa tanda petik) dan enter seperti gambar dibawah ini
- Setelah muncul seperti gambar diatas kita ketikkan lagi "dir" (tanpa tanda petik) dan enter seperti gambar dibawah ini
- Setelah muncul seperti gambar diatas ada tulisan youtube.java maka kita ketikkan lagi "javac youtube.java" (tanpa tanda petik) lalu enter seperti gambar dibawah ini
- Yang terakhir kita tinggal mengetikkan "java apples" (tanpa tanda petik) dan tekan enter seperti gambar dibawah ini
- Nah telah selesailah kita menjalankan program java melalui command prompt atau cmd dan hasilnya adalah "Hello youtube!" seperti pada gambar diatas.
Referensi : Fajar Ardyanto
1 komentar:
nice info sob.. bermanfaat sekali.. ^^
Posting Komentar